Sabtu, 27 November 2010
Windows 7 : Windows Masa Depan
Apakah Anda sudah mengetahui apa itu Windows 7? Bila belum, saia akan membeberkannya sedikit demi sedikit. Pada part pertama ini, saia akan menjelaskan tentang pengertian, perbedaan bila dibandingkan dengan Windows Vista, serta spesifikasi minimal pada Windows 7. Walaupun Windows 7 masih dalam tahap beta, saia akan mengikuti perkembangannya sampai Windows 7 sudah mencapai tahap release.
Langganan:
Postingan (Atom)